mail_outline desabeteng08@gmail.com
20 Ags 2024 12:49:52 330 Kali
Pada (22/07/2024), di Desa Beteng, Jatinom, Klaten dalam upaya untuk meningkatkan kesejahteraan Masyarakat dan memanfaatkan potensi lokal, mahasiswa Universitas Diponegoro program studi Agroekoteknologi yang tengah menjalani Kuliah Kerja Nyata (KKN), telah melaksanakan program kerja kolaboratif dengan program studi Farmasi. Program ini fokus pada budidaya tanaman obat dengan memanfaatkan pekarangan rumah warga desa. Dengan potensi yang dimiliki, program ini bertujuan untuk memberikan alternatif penghasilan serta meningkatkan kesehatan masyarakat melalui pemanfaatan tanaman obat yang dapat ditanam secara mandiri.
Pekarangan rumah yang selama ini seringkali tidak dimanfaatkan secara optimal kini dapat menjadi lahan produktif yang mendukung kebutuhan kesehatan keluarga. Program ini melibatkan berbagai langkah, mulai dari sosialisasi kepada warga hingga pelatihan teknis mengenai cara menanam dan merawat tanaman obat. Mahasiswa telah melakukan sosialisasi dan pelatihan kepada warga mengenai teknik budidaya tanaman obat yang efisien. Pelatihan ini meliputi pemilihan bahan tanam dengan mengidentifikasi jenis tanaman obat yang cocok untuk kondisi iklim lokal contohnya jahe, cara menanam yang efektif termasuk memperhatikan posisi mata tunas sebelum ditanam, cara pemeliharaan tanaman agar tumbuh optimal, serta teknik panen tanaman obat supaya menjadi produk bernilai tambah.
Antusiasme warga terhadap program ini cukup tinggi. Beberapa warga yang telah memulai budidaya tanaman obat sebelumnya tidak mengetahui posisi penanaman yang tepat. Setelah adanya sosialisasi dan pelatihan, warga pun mengetahui teknik budidaya yang benar. Program ini diharapkan membawa manfaat bagi masyarakat Desa Beteng, antara lain meningkatkan kesehatan dengan adanya tanaman obat, warga mudah mengolah ramuan herbal untuk pengobatan tradisional. Selain itu, hasil panen dan ramuan herbal tanaman obat dapat dijual. Melalui kegiatan ini, mahasiswa tidak hanya menerapkan ilmu yang telah dipelajari tetapi juga berkontribusi positif bagi masyarakat. Di sisi lain, warga desa memperoleh pengetahuan dan keterampilan baru yang berguna untuk meningkatkan kualitas hidup mereka.
Penulis :
Sheyla Machrus Agustine
(Mahasiswa Fakultas Peternakan dan Pertanian angkatan 2021, Universitas Diponegoro)
Dosen Pembimbing : Dr. Khairul Anam, S. Si., M. Si
Lokasi KKN : Desa Beteng, Kec, Jatinom, Kab. Klaten
Untuk artikel ini
PIRT Untuk UMKM Batik Shibori
date_range 21 Agustus 2024 favorite 502 Kali
Edukasi Hak Paten UMKM Teh Herbal Daun Kelor
date_range 21 Agustus 2024 favorite 488 Kali
Mahasiswa KKN UNDIP Selesaikan Buku Profil Desa Beteng: Panduan Komprehensif untuk Kemajuan Budaya
date_range 21 Agustus 2024 favorite 447 Kali
Digitalisasi Administrasi Desa Beteng dengan WhatsApp: Inovasi Mahasiswa KKN UNDIP
date_range 21 Agustus 2024 favorite 432 Kali
Batik Keren! Pemuda Beteng Diajak Tim KKN UNDIP Kreasi dengan Pewarna Alami
date_range 21 Agustus 2024 favorite 360 Kali
Ngeteh Sehat Bareng Kelor: Tips Asyik Konsumsi Teh Daun Kelor dari Tim KKN UNDIP!
date_range 21 Agustus 2024 favorite 377 Kali
Aksi Keren Tim KKN UNDIP: Senam Hipertensi Bareng Ibu-Ibu PKK di Desa Beteng!
date_range 21 Agustus 2024 favorite 364 Kali
SOSIALISASI DAN PELATIHAN PEMBUATAN SABUN CUCI PIRING OLEH KKNR UNY 2023
date_range 29 November 2023 favorite 15.559 Kali
Makin Banyak Desa Maju dan Mandiri di Indonesia
date_range 02 Oktober 2022 favorite 2.715 Kali
Pemerintah Desa
date_range 24 Agustus 2016 favorite 1.048 Kali
Visi dan Misi
date_range 24 Agustus 2016 favorite 921 Kali
RT RW
date_range 30 April 2014 favorite 888 Kali
RAMAH LINGKUNGAN, TIM KKNR UNY BERINOVASI MENGUBAH LIMBAH MINYAK JELANTAH MENJADI LILIN AROMATERAPI
date_range 13 Desember 2023 favorite 867 Kali
Profil Potensi Desa
date_range 30 April 2014 favorite 850 Kali
Memanfaatkan Pekarangan Rumah untuk Budidaya Tanaman Obat: Inovasi Mahasiswa UNDIP di Desa Beteng
date_range 20 Agustus 2024 favorite 330 Kali
RAMAH LINGKUNGAN, TIM KKNR UNY BERINOVASI MENGUBAH LIMBAH MINYAK JELANTAH MENJADI LILIN AROMATERAPI
date_range 13 Desember 2023 favorite 867 Kali
Sejarah Desa
date_range 26 Agustus 2016 favorite 811 Kali
Edukasi Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan Masyarakat di Desa Beteng: Inisiatif Mahasiswa KKN UNDIP
date_range 18 Agustus 2024 favorite 313 Kali
Profil Potensi Desa
date_range 30 April 2014 favorite 850 Kali
Mendesain Kemasan Kotak Teh Daun Kelor
date_range 20 Agustus 2024 favorite 700 Kali
Peringatan HUT Kemerdekaan RI oleh Mahasiswa KKN UNY 2022
date_range 04 Oktober 2022 favorite 770 Kali
Hari ini | : | 1.052 |
Kemarin | : | 1.306 |
Total Pengunjung | : | 442.473 |
Sistem Operasi | : | Unknown Platform |
IP Address | : | 3.144.127.26 |
Browser | : | Mozilla 5.0 |
Realisasi | Anggaran
Realisasi | Anggaran
Realisasi | Anggaran